
PAREPARE, timeberita.com — Ada delapan lolos dalam perdelapan final laga internal Sehati Tenis Club yang akan berlaga mulai Ahad (16/3/2025)
Dimana kedelapan tim ini akan bersaing untuk melaju ke perempat final dan final.
Mereka diantaranya lolos perdelapan final sesuai jadwal dibawah ini :
*Sehati Fun Tennis March 2025*
Jadwal Perdelapan
1. Pertandingan 1 Minggu 16/3 21.00, Lapten Pelti
Pool A
Yaya-irsan vs Aty-fandy
Pool B
Otnil-A Ahmad vs Kayyu-irvan
2. Pertandingan 2 Selasa 18/3 21.00, Lapten PN.
Pool A
Madong-Jiren Vs Fathur-Rezky
Pool B
Sanjula-Fauzy vs Antho-erwin*Jadwal SemiFinal, Kamis, 20/3, 21.00 Lapten PN*
*Jadwal Juara 3/4, Jumat, 21/3, 21.00 Lapten RS*
*Jadwal Juara 1/2, Minggu, 22/3, 21.00 Lapten Pelti*
Ketua Sehati TC Parepare, Rahmat Sulaeman mengatakan bilamana cuaca tidak mendukung maka bisa saja pertandingan internal di undur untuk menunggu hari yang baik. (*)